
PERPANI Barru berhasil meloloskan empat orang atlet panahannya ke PORPROV.
PERPANI Barru Meloloskan Empat Atlet Panahan ke PORPROV 2022
- KONI Barru
- November 15, 2021
- 11:14 am
- No Comments
KONIBARRU.OR.ID, MAROS – PERPANI Barru berhasil meloloskan empat orang atletnya di PRAPORPROV Panahan. Dua orang dari divisi Standard Bow U-22, satu orang putra atas nama Muh. Jihad Hafid dan satu orang putri atas nama Andi Nur Adelia. Selain itu dari divisi Standard Bow U-14 juga meloloskan dua orang atlet putra atas nama Andi Muh. Zaky Al-Fattah dan Dani Wahyuda Ahmad.
Kegiatan PRAPORPROV cabang olahraga Panahan dilaksanakan di Kabupaten Maros pada tanggal 11 – 14 November 2021. Diketahui bahwa PRAPORPROV adalah syarat untuk mengikuti PORPROV Sulawesi Selatan XVII 2022 Sinjai-Bulukumba.
Berita Terbaru

Berita
Turnamen Sepak Takraw Bupati Cup I Meriahkan Hari Jadi Barru ke-65
Barru, TERASiNDONEWS – Sebanyak 14
HUMAS KONI Barru
Februari 6, 2025

Berita
Naik Level, KONI Apresiasi Wasit dan Pelatih asal Barru Di Percasi Sulsel
BARRU – Ketua Umum Percasi,
HUMAS KONI Barru
Februari 6, 2025

Berita
Buka Pelatihan Senam, Ketua KONI Barru Dukung Cabor Perbanyak Instruktur Pelatih Berlisensi
BARRU – Pelatihan Instruktur Senam
HUMAS KONI Barru
Januari 26, 2025
DitandaiPanahan, PERPANI, PORPROV 2022, PRAPORPROV